Apa itu KOL dalam Digital Marketing

Digital Marketing kini sudah menjadi sebuah solusi tepat dalam memasarkan sebuah produk dan jasa di era modern. Mengingat di zaman sekarang ini, semua orang menggunakan Smartphone dalam melakukan segala kegiatan. Mulai dari kirim pesan, bersosial media hingga bertransaksi. Salah satu potensi besar dalam melakukan manuver pemasaran secara digital adalah menggunakan jasa KOL atau Key Leader […]